Memasuki tahun baru adalah simbol awal yang baru dan penuh dengan energi positif. Salah satu cara terbaik untuk mengawali tahun ini adalah dengan menghadirkan
new look
ke dalam momen sehari-hari. Penampilan yang
fresh
tidak hanya memperbarui gaya, tetapi juga menjadi refleksi cahaya diri yang membuat
inner brilliance
atau kecemerlangan batin setiap individu semakin terpancar di segala sisi. Berikut sejumlah rekomendasi
style
yang bisa Anda coba untuk tampil memukau di tahun ini, lengkap dengan perhiasan pilihan seperti
anting berlian
yang dapat melengkapinya.
Rekomendasi
Style
untuk Penampilan Baru yang
Fresh
Berikut ini rekomendasi
style
terbaru yang bisa Anda coba untuk tampil lebih
fresh
dan percaya diri di tahun ini.
1. Gaya
Classic
Busana klasik menjadi gaya
fashion
terbaik bagi Anda yang menggemari model pakaian yang
simple
namun memancarkan aura elegan bernuansa
timeless
. Untuk bergaya maksimal dalam bulatan busana gaya klasik, ada beberapa
key points
yang perlu Anda perhatikan. Salah satunya, model gaya
fashion classic
didominasi dengan warna netral, seperti: hitam, putih,
beige
, dan biru
navy
.
Tak hanya itu,
fashion style
ini juga memiliki karakteristik khusus berupa siluet yang lebih berstruktur dengan
fashion item
atau perhiasan yang minimalis. Jangan lupa untuk memilih model baju dan perhiasan yang berkualitas untuk menyempurnakan penampilan klasik Anda.
2. Gaya
Bohemian
Fashion style
yang Anda kenakan juga bisa menjadi simbol pengekspresian diri. Bagi Anda yang berjiwa bebas dan hangat seperti musim semi, gaya busana Bohemian yang ceria bisa jadi pilihan terbaik sebagai simbol ekspresi diri.
Bohemian style
merupakan gaya
fashion
yang terinspirasi dari perpaduan budaya
hippie
dan
gypsy
yang memadukan busana dengan warna alam dan detail yang sangat unik dan menarik.
Fashion items
seperti
dress
atau rok maxi yang ringan dan
flowy
dengan aksen renda menjadi salah satu ciri khas dari
style
busana ini. Tak hanya itu, pilihan warna, biasanya gaya busana Bohemian
style
menekankan unsur warna
earth tone
dan motif
floral
yang ceria dan menyegarkan mata. Untuk pemilihan
style
perhiasan, gaya
layered jewelry
menjadi pilihan sempurna yang juga bisa menunjukkan keunikan gaya Anda.
3. Gaya
Streetwear
Gaya berbusana
streetwear
adalah salah satu model
fashion
yang terkenal dengan kenyamanannya.
Style
pakaian ini identik dengan kaos
graphic tees
yang nyaman dan dipadukan dengan celana
baggy
atau
jogger pants
. Tak hanya itu, Anda juga bisa mengenakan jaket
hoodie
atau topi
baseball
dan
beanie
untuk membuat penampilan nampak lebih
sporty
. Gaya busana ini juga sangat nyaman dikenakan bagi Anda yang memiliki gaya hidup aktif. Sehingga, tak mengherankan jika jenis sepatu terbaik untuk menunjang kenyamanan Anda dalam balutan busana ini adalah model sepatu
sneakers
atau jenis
athletic shoes
lainnya. Model perhiasan beraksen rantai dapat membuat
streetwear look
Anda nampak semakin memukau.
4. Gaya Minimalis
Daripada mengedepankan gaya yang berlebihan, penggemar
style
busana minimalis memang lebih mengutamakan kenyamanan dan fungsi. Tak mengherankan jika model
outfits
ini didominasi dengan warna-warna polos yang netral dan bisa dengan mudah dipadupadankan. Bagi Anda yang ingin membuat penampilan minimalis terlihat lebih memukau bisa mengenakan perhiasan dengan desain
simple
dan nyaman untuk
daily wear
.
5. Gaya
Preppy
Gaya busana
preppy
adalah
style
berpakaian yang memancarkan aura
youthful
khas anak muda namun juga membuat yang mengenakannya nampak elegan.
Fashion style
ini terinspirasi dari gaya busana para mahasiswa yang menuntut ilmu di universitas bergengsi Ivy League. Untuk memunculkan aura
smart
dan
youthful
namun tetap
stylish
, padukanlah kaos polo dengan model celana khaki dan
chino
.
Sweater
dan
cardigan
juga bisa Anda kenakan sebagai
outer
.
Sempurnakan dengan model sepatu
boat shoes
atau
loafers
. Jika ingin mengenakan perhiasan, pilihlah
model anting berlian
yang sederhana dan tidak menampilkan terlalu banyak ornamen.
6. Gaya
Glamorous
Saat menghadiri acara bernuansa formal, tentunya Anda perlu menyesuaikan busana yang dikenakan pada acara tersebut. Model gaya busana
glamorous
yang memiliki ciri khas berupa penggunaan
dress
berhiaskan
sequin
atau gaun dapat membuat
formal look
Anda nampak semakin mempesona. Jenis sepatu
high heels
juga dapat membuat kaki Anda nampak lebih jenjang dan memberikan kesan yang anggun dan mempesona. Tak ketinggalan, jangan lupa untuk menyematkan atau mengenakan model
statement jewelry
, seperti anting berlian yang memancarkan aura kemewahan yang akan memalingkan semua perhatian kepada Anda.
7. Gaya
Casual
Gaya berpakaian
casual
adalah
style
busana yang paling nyaman saat Anda
hang out
atau berjalan-jalan dengan keluarga dan teman-teman. Untuk mendapatkan penampilan terbaik dalam
style
busana ini, Anda dapat memadukan kaos
T-Shirt
favorit dengan celana
jeans
. Jangan lupa untuk mengenakan model sepatu
sneakers
atau
flat shoes
yang memberikan kenyamanan maksimal di setiap langkah. Perhiasan seperti model anting berlian berdesain
simple
juga bisa membuat
style
kasual Anda nampak semakin
chic
dan menarik perhatian.
Sempurnakan
Style
Busana di Tahun Baru dengan Koleksi “See the Light” dari Frank & Co.
Apapun pilihan
style
yang Anda pilih untuk
fresh look
, sempurnakan dengan
kemilau anting berlian
koleksi See The Light Frank & co. yang berkolaborasi bersama Maudy Ayunda. Koleksi perhiasan emas bertatahkan berlian ini menghadirkan anting-anting sebagai simbol perjalanan bagi pemakainya yang unik, dan menjadi pencerahan sepanjang masa.
Anting berlian dari seri “
See The Light Legacy
” ini memamerkan pesona kilauan elegan dari material emas dengan kadar kemurnian mencapai 75% dan hadir dengan warna
rose gold
yang elegan. Hiasan berupa tatahan 70 butir berlian bundar beraksen Frank Fire Diamond dengan tingkat kejernihan VVS dan
grade
warna F menampilkan kemilau mewah dan cocok untuk dikenakan dengan berbagai gaya busana.
Selain seri The Light Legacy, kolaborasi antara Frank & co. dan Maudy Ayunda juga melahirkan koleksi See The Light Bold Light Series, salah satunya adalah Bold Light Edge Earrings. Sepasang anting-anting ini hadir dengan desain oktagonal yang tegas namun tetap nampak elegan dan berkelas. Tatahan
cluster
berlian Frank Fire berjumlah 66 butir menghadirkan kilauan mewah yang menjadi lambang percikan cahaya dari dalam diri Anda yang menginspirasi orang-orang di sekitar.
Anting seri Spark pancarkan aura elegan di dalam kesederhanaan
Frank & co. juga meluncurkan seri Fine Light Spark Earrings yang mengusung seri anting-anting dengan desain
simple
dan
versatile
namun tetap memancarkan kemilau mewah berlian. Seri anting-anting Fine Light ini seakan menjadi pengingat bahwa di balik kesederhanaan pun menyimpan kekuatan cahaya yang kuat. Anting-anting ini memiliki desain
frame
bulat dari material emas 18K yang membingkai tatahan
natural diamond
Frank Fire Dengan tingkat
clarity
VVS dan
grade
warna F yang menghadirkan permainan kilauan warna yang elegan.
Mini earrings
ini dapat menyempurnakan penampilan Anda dalam acara formal hingga kegiatan bernuansa
casual
sekalipun.
You Are a Diamond
Setiap individu memiliki pesona dan kilau sejati dalam diri yang terpancar layaknya berlian yang bersinar abadi di setiap sisi. Kilauan sejati itu bukan hanya tentang apa yang terlihat dari luar, tetapi juga tentang kecemerlangan batin yang mendefinisikan kekuatan, ketangguhan, dan betapa berharganya mereka.
Terlepas dari penampilan fisik Anda, kecemerlangan batin itu menjadi pengingat bahwa Anda lebih dari cantik,
You Are a Diamond.
Pesan kuat inilah yang menjadi filosofi Frank & co. Bahwa setiap individu tidak hanya dianugerahi keindahan fisik, tetapi juga memiliki
inner brilliance
seperti berlian. Sehingga mereka patut disandingkan dengan keindahan yang tak pernah usang.
Filosofi ini pun menegaskan seperti apa setiap individu, yaitu tangguh, memesona, dan berhak atas yang terbaik. Baik pria maupun wanita, mereka bersinar seperti berlian yang merefleksikan nilai dan kecantikan abadi, mewakili setiap karya Frank & co. yang tak hanya dihargai di masa sekarang tetapi juga di masa yang akan datang. Jadi ingatlah selalu, Anda itu cantik,
You Are a Diamond
, dan layak bersanding dengan yang terbaik.
Inilah yang Frank & co. selalu tegaskan melalui rangkaian koleksi
timeless jewellery
terbaiknya untuk melengkapi pancaran kilau dalam diri sekaligus membersamai kisah hidup Anda bersama orang tercinta.
Dalam rangka mengapresiasi
inner brilliance
Anda melalui berbagai mahakarya, Frank & co. mengajak sosok inspiratif dan multitalenta Maudy Ayunda sebagai
brand ambassador,
yang dirasa cocok dari
value,
pemikiran, dan aspirasi. Bersama Anda, Frank & co. dan Maudy Ayunda merayakan setiap kilau dan pesona yang terpancar dari dalam diri setiap individu.